Kamis, 16 Desember 2010

Eksistensi Muhammad SAW

           Menurut Kitab Suci Al-Quran, kedatangan Nabi Muhammad Saw. sudah tercantum sebelumnya dalam kitab-kitab suci agama sebelum Islam. Tetapi sebelum saya membahas apa yang tersebut dalam kitab suci agama sebelum Islam tersebut, terlebih dahulu saya ingin mengetengahkan dua ayat Al-Quran yang erat sekali kaitannya dengan masalah ini : 

Pertama, Al-Quran Surat al-A’raf ayat 157 yang artinya :
Yaitu orang-orang Yang mengikut Rasulullah (Muhammad s.a.w) Nabi Yang Ummi, Yang mereka dapati tertulis (namanya dan sifat-sifatnya) di Dalam Taurat dan Injil Yang ada di sisi mereka. 

Kedua, Al-Quran Surat ali Imran ayat 81
Artinya : dan (ingatlah) ketika Allah mengambil perjanjian setia dari Nabi-nabi (dengan firmanNya): "Sesungguhnya apa jua Kitab dan hikmat Yang Aku berikan kepada kamu, kemudian datang pula kepada kamu seorang Rasul Yang mengesahkan apa Yang ada pada kamu, hendaklah kamu beriman sungguh-sungguh kepadaNya, dan hendaklah kamu bersungguh-sungguh menolongnya". Allah berfirman lagi (bertanya kepada mereka): "Sudahkah kamu mengakui dan sudahkah kamu menerima akan ikatan janjiKu secara Yang demikian itu?" mereka menjawab: "Kami berikrar (mengakui dan menerimanya)". Allah berfirman lagi: "Jika demikian, maka saksikanlah kamu, dan Aku juga menjadi saksi bersama-sama kamu."

           Pernyataan yang disebutkan di sini, menurut Al Qur’an adalah bahwasanya seluruh Nabi-nabi telah mengakui akan datangnya seorang Nabi Kaliber dunia, di mana sebagai misi dan tugas pokoknya adalah membenarkan dan membuktikan kuat-nya kebenaran atas ajaran terdahulu pada Nabi sebelumnya.

Sekarang mari kita lihat keberadaan Muhammad SAW dalam beberapa agama

a.Muhammad SAW dalam Taurat (Klik untuk melihat selengkapnya)


0 komentar:

Posting Komentar