Kamis, 02 Desember 2010

LTDS (Light Tenera Dust Separator)

LTDS berfungsi untuk memisahkan cangkang dengan inti ataupun serabut- serabut yang masih ada, yang mana serabut ataupun cangkang akan dihisap oleh blower yang dikirimkan ke bagian stasiun ketel uap. Di PKS Dolok Ilir terdapat dua line LTDS, dimana untuk satu line terdapat dua pasang LTDS, sehingga proses pemisahan pada bagian ini didasarkan pada perbedaan massa antara inti dengan cangkang. Pada LTDS I terjadi pemisahan antara abu, serat, cangkang yang dihisap oleh blower dan di bawa ke stasiun ketel uap sementara inti yang sudah bersih akan dikirimkan ke kernel drier. LTDS I dan II proses kerjanya sama, hanya inti yang belum bersih dikirim ke bagian Hydro Cylone.



0 komentar:

Posting Komentar